Cara melamar kerja di PT Siantar Top merupakan salah satu syarat yang harus Anda penuhi apabila ingin melamar pekerjaan di perusahaan yang satu ini. Seperti yang Anda ketahui bahwa Siantar Top adalah salah satu produsen makanan ringan yang populer.
Perusahaan ini banyak memproduksi berbagai macam olahan makanan seperti snack, noodles, dan biskuit yang enak. Saat ini PT Siantar Top sudah memiliki beberapa cabang perusahaan di seluruh Indonesia sehingga bisa menyerap banyak tenaga kerja.
Jumlah karyawan yang bekerja di PT ini juga cukup banyak karena membuka berbagai macam posisi pekerjaan yang dapat ditempati. Oleh karena itu bagi Anda yang ingin bekerja di PT yang satu ini maka ketahui dahulu persyaratannya seperti yang berikut ini.
Persyaratan dan Berkas Cara Melamar Kerja di PT Siantar Top
Persyaratan dan berkas adalah salah satu hal yang harus Anda ketahui sebelum memulai cara melamar kerja di PT Siantar Top. Karena apabila persyaratan yang diminta perusahaan tidak terpenuhi maka pendaftaran pekerjaan tidak bisa dilakukan.
Maka dari itu sebelum Anda mendaftar pekerjaan di PT yang satu ini maka Anda harus mengetahui terlebih dahulu syarat dan berkas pendaftaran yang harus Anda lengkapi. Dan berikut ini adalah beberapa syarat dan berkas yang harus Anda siapkan.
1. Surat Lamaran Kerja
Surat lamaran kerja adalah salah satu syarat penting ketika akan mendaftar sebuah pekerjaan dimanapun itu. Jika Anda ingin mendaftar pekerjaan di PT Siantar Top maka Anda harus membuat surat lamaran kerja yang ditulis dengan tangan.
2. Curriculum Vitae (CV)
Curriculum Vitae (CV) juga berkas penting yang harus Anda persiapkan untuk mendaftar di PT Siantar Top. CV adalah sebuah berkas yang memuat daftar riwayat hidup pelamar pekerjaan yang memuat informasi penting seputar data diri calon pelamar pekerjaan.
3. Fotocopy Ijazah Terakhir
Cara melamar kerja di PT Siantar Top berikutnya adalah menyiapkan berkas fotocopy ijazah terakhir. Dan untuk mendaftar pekerjaan di perusahaan ini syaratnya adalah minimal lulusan SLTA sederajat jadi jika lulusan SLTP tidak bisa mendaftar disini.
4. Fotocopy KTP dan KK
Selain fotocopy ijazah berkas lain yang Anda butuhkan untuk melamar pekerjaan di tempat ini adalah fotocopy KTP dan KK. Tetapi biasanya fotocopy KK hanya bersifat opsional sehingga tidak diharuskan sedangkan untuk fotocopy KTP adalah ketentuan.
5. Pas Foto Terbaru
Anda juga harus menyiapkan pas foto terbaru ukuran 4×6 minimal 2 lembar. Tetapi untuk berjaga-jaga maka Anda bisa mencetak foto dalam jumlah yang banyak. Dan pas foto terbaru yang akan Anda cetak tersebut harus memiliki background berwarna merah.
6. Fotocopy Kartu AK1, SKCK, Piagam dan Paklaring Jika Ada
Cara melamar kerja di PT Siantar Top terakhir adalah membutuhkan fotocopy kartu kuning atau AK 1 dari Disnaker, fotocopy SKCK yang masih berlaku, piagam dan paklaring atau surat keterangan pernah bekerja di perusahaan lain jika memilikinya.
Jadi itulah beberapa macam persyaratan yang harus Anda ketahui dan harus Anda penuhi apabila ingin mendaftar pekerjaan di PT Siantar Top yang satu ini. Jika semua syarat sudah lengkap dan siap maka tinggal Anda lakukan pendaftaran seperti berikut.
Baca juga: Cara melamar kerja di fif group
Bagaimana Cara Melamar Kerja di PT Siantar Top?
Saat ini PT Siantar Top sedang membuka lowongan pekerjaan seperti berikut ini:
1. Quality Control Field (QC)
- Laki-Laki
- Berpengalaman minimal 1 tahun dibidangnya
- Memiliki pengalaman pekerjaan di perusahaan makanan dan minuman lebih diutamakan
- Berperilaku jujur, teliti, responsif, komunikatif, tegas, dan pro aktif
Baca juga: Cara melamar kerja di roti’o
2. Teknik Maintenance
- Laki-Laki
- Pendidikan minimal SMK jurusan Teknik Elektronik Industri dan Teknik Listrik
- Mempunyai pengalaman kerja minimal 1 tahun dibidangnya
- Bisa membaca dan juga memahami wiring diagram dan rangkaian arus elektronik lemah dan arus kuat
- Memiliki kemampuan analisis dalam pekerjaan
- Jujur, responsif, teliti, komunikatif, tegas dan juga pro aktif
Itulah dua lowongan pekerjaan yang sedang tersedia di PT Siantar Top. Jika ingin mendaftarnya Anda bisa apply melalui email perusahaan di recruitmentpersonalia7@gmail.com dengan subjek Posisi_Nama.
Atau Anda bisa kirimkan langsung form lamaran pekerjaan Anda tersebut ke alamat PT Siantar Top di Jl. Cipendawa Lama No.7, RT.04/RW.07, Bojong Menteng, Kec. Rawalumbu, Kota Bekasi dengan cara melamar kerja di PT Siantar Top di atas tadi.
Cek Lowongan Kerja Paling Sesuai Untuk Anda di Pintarnya
Seluruh informasi yang ada pada artikel ini dibuat semata-mata untuk memberikan pengetahuan yang bersifat umum. Dapatkan berbagai informasi terkait melamar pekerjaan agar lamaran kerja Anda sukses diterima perusahaan.
Temukan lowongan kerja yang paling sesuai dengan pengalaman dan skill yang Anda miliki di Pintarnya. Download pintarnya melalui link ini, dan temukan puluhan ribu perusahaan terverifikasi pasang loker gratis tanpa batas di Pintarnya.