Contoh pertanyaan interview bahasa Inggris

Contoh Pertanyaan Interview Bahasa Inggris yang Perlu Diketahui

Contoh pertanyaan interview bahasa Inggris perlu Anda ketahui khususnya bagi Anda yang ingin menempuh wawancara atau interview berbasis bahasa Inggris. Interview kerja tentunya sudah tidak terasa asing lagi bagi para pelamar kerja.

Dan sudah banyak diketahui juga sebelum masuk ke dalam sebuah perusahaan, maka Anda sebagai pelamar kerja baru harus melalui tahap interview terlebih dahulu. Karena interview kerja sendiri adalah tahapan yang umum digunakan untuk mengetes akademis di dalam dunia kerja sendiri.

Pengertian Interview Kerja

Selain beberapa contoh pertanyaan interview bahasa Inggris, Anda perlu juga untuk mengetahui mengenai pengertian interview kerja. Interview kerja atau wawancara kerja sendiri adalah percakapan yang terjadi antara dua orang atau lebih.

Biasanya percakapan tersebut berlangsung antara narasumber dan juga pewawancara dengan tujuan untuk mengumpulkan beberapa data yang berupa informasi di dalamnya. Oleh karena hal tersebut, maka teknik dalam wawancara adalah salah satu cara untuk mengumpulkan data.

Selain contoh pertanyaan interview bahasa Inggris, menurut kamus besar bahasa Indonesia juga menjelaskan bahwa interview kerja adalah Tanya jawab yang dilakukan dengan seseorang. Dan memiliki tujuan untuk mendapatkan keterangan atau pendapat mengenai suatu hal yang dimuat di dalamnya.

Kegiatan interview atau wawancara kerja ini sendiri tentunya juga bisa dilakukan dengan berbagai macam tujuan. Baik itu untuk mendapatkan keterangan pengalaman pada calon pelamar kerja, atau mendapatkan informasi pribadi yang berasal dari pelamar kerja tersebut.

Ada juga selain Contoh beberapa pertanyaan interview bahasa Inggris, ahli yang bernama lexy j moleong menjelaskan bahwa interview kerja adalah suatu percakapan yang memiliki tujuan atau maksud tertentu. Pada metode interview kerja ini para perekrut akan berhadapan langsung dengan pelamar untuk mendapatkan beberapa informasi.

Contoh Pertanyaan Interview Bahasa Inggris

Interview khususnya dalam bahasa Inggris, sangat menjadi hal yang menegangkan bagi beberapa orang. Di bawah ini adalah beberapa pertanyaan yang sering diajukan pada interview bahasa Inggris.

  1. Tell me about yourself

Pertanyaan yang pertama ini adalah pertanyaan pertama yang sering diajukan disaat sedang interview kerja bahasa Inggris. Anda juga harus bisa memastikan untuk tidak memberikan informasi yang terlalu detail dan terlalu singkat mengenai diri Anda ketika menjawab pertanyaan yangs satu ini.

Anda bisa menjawab pertanyaan ini seperti contohnya ‘’ my name is….. I am twenty five years ols (sesuaikan dengan umur dan nama Anda). I’ve been working as a software engineer in two tech companies in Jakarta (sesuaikan saja kotanya).

There, I learned a lot about software. After office hours, I used to join some software engineer classes to upgrade my skill. I’ve been loving things related to technology since I was in high school.

  1. Tell me about your work experience

Contoh pertanyaan interview bahasa Inggris yang selanjutnya ini memiliki arti yaitu silahkan untuk menceritakan tentang pengalaman kerja yang Anda miliki. Anda bisa menjawab pertanyaan ini dengan sesuai pengalaman yang Anda miliki.

Seperti contohnya Anda bisa menjawab dengan kalimat ‘’ I have 4 years (sesuaikan saja berapa lamanya) of experience in advertising.  Previously, I joined an agency and have handled more than 50 clients.

As an advertising specialist, I made advertising concepts with the clients and helped them to reach their goals. My biggest client was a big FMCG company in Indonesia. At the time, I finished a big project with the least budget’’

  1. Tell me about your education

Contoh pertanyaan interview bahasa Inggris yang selanjutnya adalah ‘’tell me about yout education’’ ,yang memiliki arti silahkan Anda menceritakan mengenai riwayat pendidikanmu.

Anda bisa menjawab pertanyaan interbiew bahasa Inggris ini dengan ‘’I graduated from the faculty of bussines and economics university of Indonesia (sesuaikan saja latar belakang dari mana Anda menempuh tempat pendidikan).

There, I leared a lot about marketing, finance, human, resources, and operations management. I also joined some clubs to improve mu soft skills and competitions.

Saat Anda ingin menempuh wawancara berbasis bahasa Inggris, tentunya Anda tidak perlu untuk khawatir dan juga takut. Anda bisa mempelajari beberapa macam Contoh pertanyaan interview bahasa Inggris.


Cek Lowongan Kerja Paling Sesuai Untuk Anda di Pintarnya

Seluruh informasi yang ada pada artikel ini dibuat semata-mata untuk memberikan pengetahuan yang bersifat umum. Dapatkan berbagai informasi terkait melamar pekerjaan agar lamaran kerja Anda sukses diterima perusahaan.

Temukan lowongan kerja yang paling sesuai dengan pengalaman dan skill yang Anda miliki di Pintarnya. Download pintarnya melalui link ini, dan temukan puluhan ribu perusahaan terverifikasi pasang loker gratis tanpa batas di Pintarnya.