{"id":4783,"date":"2023-09-08T07:51:25","date_gmt":"2023-09-08T00:51:25","guid":{"rendered":"https:\/\/blog.pintarnya.com\/?p=4783"},"modified":"2024-02-16T17:08:34","modified_gmt":"2024-02-16T10:08:34","slug":"contoh-biodata-diri-menarik-di-cv","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/blog.pintarnya.com\/lamar-kerja\/contoh-biodata-diri-menarik-di-cv\/","title":{"rendered":"Contoh Biodata Diri Menarik di CV untuk Lamar Kerja"},"content":{"rendered":"\n

Contoh biodata diri menarik di CV akan menunjang peluang Anda diterima oleh HRD. Sebab biodata berisi dokumen yang digunakan oleh seseorang dalam memperkenalkan diri. Mau pada keperluan sekolah, kuliah, atau lamar pekerjaan. Menurut Indeed<\/a>, biodata diri merupakan pengenalan singkat untuk menguraikan identitas, kualitas, dan pengalaman kerja Anda. Berikut ini artikel terkait biodata menarik di CV untuk lamar kerja.<\/p>\n\n\n\n

Perbedaan Biodata, Resume dan CV<\/strong><\/h2>\n\n\n\n

1. Biodata<\/strong><\/h3>\n\n\n\n