{"id":4237,"date":"2023-01-31T10:19:04","date_gmt":"2023-01-31T03:19:04","guid":{"rendered":"https:\/\/blog.pintarnya.com\/?p=4237"},"modified":"2023-04-04T15:56:28","modified_gmt":"2023-04-04T08:56:28","slug":"cara-membuat-surat-lamaran-barista","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/blog.pintarnya.com\/lamar-kerja\/cara-membuat-surat-lamaran-barista\/","title":{"rendered":"Cara Membuat Surat Lamaran Barista yang Menarik"},"content":{"rendered":"\n

Cara membuat surat lamaran barista yang menarik harus diperhatikan bagi Anda yang ingin menjadi barista di sebuah kedai kopi. Kenikmatan secangkir kopi dan dilengkapi dengan suasana nyaman yang ditawarkan oleh sebuah kedai kopi.<\/p>\n\n\n\n

Ini tidak hanya dapat memikat konsumen saja. Nuansa dari kedai kopi tersebut juga mampu menarik orang-orang untuk bekerja di kedai kopi, khususnya sebagai peracik minuman atau barista.<\/p>\n\n\n\n

Menjadi seorang barista, tidak hanya harus menguasai keterampilan dalam menyeduh kopi saja, namun juga harus memahami cara melayani pelanggan, cara pengelolaan kafe atau kedai kopi, serta menjaga kebersihannya.<\/p>\n\n\n\n

Baca juga: Cara Membuat CV Untuk Barista<\/a><\/strong><\/p>\n\n\n\n

Tahapan dalam Cara Membuat Surat Lamaran Barista<\/strong><\/h2>\n\n\n\n

Untuk menjadi barista pada sebuah kedai kopi yang pertama harus dilakukan adalah membuat surat lamaran. Sebelumnya, tentu harus memahami cara membuat surat lamaran kerja barista. Sebenarnya pada beberapa kedai kopi tidak memerlukan pengalaman bekerja. <\/p>\n\n\n\n

Salah satu yang menjadi faktor pertimbangannya adalah surat lamaran kerjanya. Sehingga dengan mengetahui cara membuat surat lamaran barista yang benar dan menarik menjadikan Anda berkesempatan besar untuk dapat diterima pada kedai kopi tersebut.<\/p>\n\n\n\n

Terdapat berbagai macam informasi diri yang harus tercantum dalam surat lamaran.<\/p>\n\n\n\n

1. Tempat dan Tanggal Pembuatan Surat Lamaran<\/strong><\/h3>\n\n\n\n

Tempat serta tanggal pembuatan surat lamaran merupakan hal pertama yang harus ditulis saat membuat surat lamaran. Contoh penulisan tanggal pada surat lamaran barista adalah sebagai berikut.<\/p>\n\n\n\n