{"id":13880,"date":"2023-09-15T13:51:42","date_gmt":"2023-09-15T06:51:42","guid":{"rendered":"https:\/\/blog.pintarnya.com\/?p=13880"},"modified":"2024-03-21T14:45:01","modified_gmt":"2024-03-21T07:45:01","slug":"reporter-adalah","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/blog.pintarnya.com\/profesi\/reporter-adalah\/","title":{"rendered":"Apa Itu Reporter? Berikut Tugas, Gaji, Hingga Jenjang Karirnya"},"content":{"rendered":"\n

Pernahkah Anda menyaksikan berita di televisi? Jika iya, pastinya Anda pernah melihat petugas berita yang meliput dan menyampaikan informasi di tkp. <\/p>\n\n\n\n

Nah, pekerjaan ini biasa disebut dengan reporter, dan berkaitan erat dengan dunia\u00a0jurnalistik.<\/p>\n\n\n\n

Adapun tugas utama dari reporter yaitu seperti meliput, menyelidiki, mengumpulkan, dan menyajikan informasi sebagai berita.<\/p>\n\n\n\n

Agar dapat lebih mudah memahami pekerjaan ini, yuk pelajari informasi seputar profesi reporter mulai dari tugas, gaji, hingga jenjang karirnya dalam artikel berikut.<\/p>\n\n\n\n

Daftar Isi<\/h2>